POLUSI UDARA DIJABODETABEK BISA HILANG ?
APA KAITANNYA DENGAN MODIFIKASI CUACA (HUJAN BUATAN) ? Selama sebulan terakhir ini, Jabodetabek diterpa permasalahan polusi udara yang membuat warganya terpapar dalam jangka panjang sehingga menyebabkan warga banyak yang terkena penyakit pernapasan seperti ISPA, dan lainnya. Sebenarnya kondisi polusi udara Jabodetabek yang buruk ini bukan hal baru, akan tetapi akhir – akhir ini semakin parah …